Sayembara Penulisan Puisi Festival Sastra Yogyakarta 2024 Digelar

YOGYAKARTA – Festival Ssastra Yogyakarta (FSY) 2024 kembali digelar dan diawali agenda sayembara penulisan puisi bertema SIYAGA. FSY merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan Pemkot Yogyakarta melalui Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) … Read More

Ini Dia, Pawiyatan Jawi tentang Busana, Unggah-Ungguh dan Salah Kaprah Basa

Hasil Kerja Sama Kundha Kabudayan Kota Yogyakarta dengan KORPRI Kota Yogyakarta YOGYAKARTA – Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta bekerja sama dengan Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Kota Yogyakarta menyelenggarakan … Read More

Sastra Kampung, Menghidupkan Kembali Tradisi Sastra dari Akar Kotagede

YOGYAKARTA – Dinas Kebudayaan Kota Yogyakarta kembali menyelenggarakan salah satu agenda unggulannya, Sastra Kampung. Ini merupakan bagian dari rangkaian pra Festival Sastra Yogyakarta 2024. Acara tersebut menghadirkan penampilan dari Komunitas … Read More

PGN Siap Perluas Realisasi Jaringan Gas Kota di Daerah Istimewa Yogyakarta

YOGYAKARTA – PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PT. PGN Tbk) sebagai Subholding Gas Pertamina siap memperluas realisasi program jaringan gas kota di DIY. Setelah tahun lalu merintis jaringan gas kota … Read More

Gelar Kompetisi Bahasa Dan Sastra Kota Yogyakarta 2024, Perkuat Jaringan Para Pelestari Sastra Tradisional

YOGYAKARTA – Pemerintah Kota Yogyakarta melalui Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta melakukan upaya yang serius dan sistematis agar generasi muda tidak kehilangan akses dan apresiasi terhadap kekayaan budaya mereka … Read More

Mantap!!! Pemkot Yogya Komitmen Melestarikan dan Mengembangkan Aksara Jawa

YOGYAKARTA – Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta terus menjaga keberlangsungan pelestarian dan pengembangan aksara Jawa. Hal ini merupakan komitmen Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta yang diturunkan ke dinas terkait. Kali … Read More

Angkat Tema ’Senang Mayang,’ Hadirkan Festival Dalang Anak Kota Yogyakarta 2024

YOGYAKARTA – Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta menyelenggarakan Festival Dalang Anak Tingkat Kota Yogyakarta di nDalem Ngabean, Selasa (28/5/2024). Adapun tema yang diangkat pada tahun ini adalah “Senang Mayang.” … Read More

Pelatihan Pra-Kompetisi untuk Talenta Bahasa Sastra Kota Yogyakarta

YOGYAKARTA – Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta menggelar Pelatihan Pra-Kompetisi Bahasa Sastra tahap pertama. Pelaksanaan pelatihan tersebut dalam rangka menyiapkan telenta sastra Kota Yogyakarta dan dipusatkan di Taman Budaya … Read More

Desentralisasi Pengelolaan Sampah, Tantangan Wali Kota Jogja Yang Baru

YOGYAKARTA – Salah satu tantangan krusial Wali Kota Yogyakarta yang baru, adanya kebijakan desentralisasi pengelolaan sampah. Demikian disampaikan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Sri Sultan Hamengku Buwono X ketika melantik … Read More

Dinas Kebudayaan Hadirkan Pertunjukan Seni Macapat yang Merefleksikan Perjuangan

Upaya Kundha Kabudayan Kota Yogyakarta Membumikan Ilmu dan Mengembangkan Kebudayaan YOGYAKARTA – Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta menyuguhkan sebuah pertunjukan seni yang istimewa. Tempat yang dipilih juga merupakan salah … Read More